Jelang Asian Games, Polres Cirebon Amankan 932 Preman

- Redaktur

Jumat, 20 Juli 2018 - 14:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

RakyatJabarNews.com, Cirebon – Polres Cirebon mengamankan sekitar 932 preman yang tersebar di wilayah hukum Polres Cirebon selama periode 10 hingga 19 Juli 2018. Pengamanan tersebut dalam rangka pengamanan Asian Games 2018 dan kegiatan kepolisan yang ditingkatkan (KKYD).

“Menjelang datangnya Asian Games 2018, kami melakukan operasi KKYD terhadap premanisme,” jelas Kapolres Cirebon AKBP Suhermanto saat jumpa pers di Polres Cirebon, jl. Dewi Sartika, Sumber, Kabupaten Cirebon, Jumat (20/7).

Baca Juga :  Polres Metro Bekasi Kota Ungkap Penganiayaan Terhadap Anggota Dishub

Pengamanan premanisme tersebut, lanjut Kapolres, merupakan hasil gabungan dari Satgas Polres dan Satgas Polsek. Kemudian, mereka akan ditertibkan, didata, dan diberikan pembinaan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Banyak aduan dari masyarakat. Jadi, kami melakukan penertiban terkait premanisme ini,” jelasnya.

Baca Juga :  PLTU Cirebon Power Dipilih Menjadi Tempat HUT Polairud ke 67

Selain premanisme, Polres Cirebon juga mengungkapkan sebanyak satu kasus TO dan 13 kasus non TO di periode yang sama. Adapun tersangka yang diamankan sebanyak 20 orang.

“Rinciannya, 3 kasus curas, 4 kasus curat, 2 kasus pengeroyokan, 1 kasus pembunuhan, dan 1 kasus penganiayaan,” pungkasnya.(Juf/RJN)

Follow WhatsApp Channel rakyatjabarnews.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Ini Dia Tampang Dua Oknum Pelaku Guru Ngaji Pelecehan Seksual Terhadap Santriwati
Kasus Pelecehan Seksual Guru Ngaji Kepada Santrinya di Bekasi, Korban Lapor Ke Polres Metro Bekasi
Polisi Usut Kasus Pencabulan Oknum Anggota DPRD Depok, Begini Kronologinya !
7 Mayat Mengambang di Kali Jatiasih Kota Bekasi
6 Kilogram Barang Bukti Sabu dan Ekstasi di Musnahkan !
Modus Jadi Polisi, Dua Begal Sadis Diringkus Polisi
Polres Metro Bekasi Ungkap Praktek Penyalahgunaan Gas Elpiji Subsidi
Rayakan HUT ke -79 RI, Indosat Ooredoo Hutchison Tingkatkan Kapasitas Infrastruktur Jaringan
Berita ini 8 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 1 Oktober 2024 - 04:48 WIB

Ini Dia Tampang Dua Oknum Pelaku Guru Ngaji Pelecehan Seksual Terhadap Santriwati

Jumat, 27 September 2024 - 15:38 WIB

Kasus Pelecehan Seksual Guru Ngaji Kepada Santrinya di Bekasi, Korban Lapor Ke Polres Metro Bekasi

Kamis, 26 September 2024 - 16:00 WIB

Polisi Usut Kasus Pencabulan Oknum Anggota DPRD Depok, Begini Kronologinya !

Minggu, 22 September 2024 - 14:22 WIB

7 Mayat Mengambang di Kali Jatiasih Kota Bekasi

Senin, 2 September 2024 - 22:26 WIB

6 Kilogram Barang Bukti Sabu dan Ekstasi di Musnahkan !

Berita Terbaru

Lainnya

Apel Pagi, Sekda Kota Bekasi Tegaskan ASN Netralitas !

Selasa, 8 Okt 2024 - 15:04 WIB