Babak Pertama, Macan Kemayoran Unggul 1-0 Melawan Pusamania Borneo FC

- Redaktur

Minggu, 16 Juli 2017 - 16:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

RakyatJabarNews.com, Bekasi – Liga 1 Gojek Traveloka Indonesia mempertemukan Persija Jakarta vs Pusamania Borneo Fc. Kick off dimulai 15.00 WIB, Minggu (16/7) di stadion Patriot Chandrabhaga Kota Bekasi.

Babak pertama, Bambang Pamungkas cs bermain menyerang. Umpan tendangan bebas yang dilakukan Ismed Sofyan diberikan ke Maman Abdul Rahman. Hampir berbuah gol di menit ke-5. Tapi sayang, sontekan tendangannya masih melambung mistar gawang.

Persija Jakarta tampil dominan di babak pertama mencoba memberikan tekanan kepada lawannya. Namun Borneo FC, bermain dengan baik. Dengan serangan balik, Borneo mendapatkan peluang tendangan bebas di menit 9 yang dilakukan oleh Flavio Beck Junior. Tapi bola melambung tinggi mistar gawang kiper Persija Jakarta.

The Jak Mania memberikan semangat kepada tim berjuluk Macan Kemayoran tersebut.

Menit 17, akhirnya Rohit Chan berhasil membobol gawang kiper Borneo FC. Gol terciota akibat umpan cantik dari Rudi Widodo yang berhasil diteruskan oleh Rohit Chan dengan sontekan kaki kirinya dari area kotak penalti. Kedudukan sementara 1-0 untuk tuan rumah Persija Jakarta.

Baca Juga :  Fauzal Mubarok Akhirnya Bergabung dengan Bhayangkara FC

Tendangan bebas untuk Persija Jakarta di menit 32, yang dilakukan Ismed Sofyan. Tapi bola masih diamankan dengan baik oleh kiper Borneo FC Muhammad Ridho.

Penguasaan bola yang dilakukan Persija Jakarta hingga akhir babak pertama, masih belum bisa menambah gol, kedudukan masih 1-0  di akhir babak pertama. (Ziz/RJN)

Follow WhatsApp Channel rakyatjabarnews.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

BLUD UPTD PALD Bersama Bank BJB Launching Kemudahan Pembayaran Melalui Virtual Account
Polres Metro Bekasi dan Pj. Wali Kota Bekasi Gelar Konferensi Pers Terkait Perkembangan Investigasi Penemuan 7 Mayat Di Kali Bekasi
PDAM Tirta Bhagasasi Sambut HUT ke-43 dengan Peningkatan Layanan Air Bersih Berkelanjutan
Pj Wali Kota Bekasi Menghadiri Rapat Paripurna Peresmian Pengangkatan Pimpinan DPRD
Melalui Program Gerakan Donasi Kuota XL Axiata Targetkan 200 Lembaga Pendidikan Terkoneksi Akses Internet Gratis di Akhir Tahun
Gani Muhamad Lantik Pejabat Eselon II dan III: Bekerjalah Seperti Akar Pohon 
Bingung Mau Servis Chasis dan Rangka,? Bengkel Resmi Auto Bodi & Cat Bekasi Sun Motor Solusinya
Pemkab Bekasi Bakal Tes Urine Pelajar, Ini Respon Disdik
Berita ini 1 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 8 Oktober 2024 - 14:51 WIB

BLUD UPTD PALD Bersama Bank BJB Launching Kemudahan Pembayaran Melalui Virtual Account

Jumat, 4 Oktober 2024 - 14:24 WIB

Polres Metro Bekasi dan Pj. Wali Kota Bekasi Gelar Konferensi Pers Terkait Perkembangan Investigasi Penemuan 7 Mayat Di Kali Bekasi

Kamis, 3 Oktober 2024 - 07:15 WIB

PDAM Tirta Bhagasasi Sambut HUT ke-43 dengan Peningkatan Layanan Air Bersih Berkelanjutan

Kamis, 3 Oktober 2024 - 04:38 WIB

Pj Wali Kota Bekasi Menghadiri Rapat Paripurna Peresmian Pengangkatan Pimpinan DPRD

Rabu, 2 Oktober 2024 - 12:44 WIB

Melalui Program Gerakan Donasi Kuota XL Axiata Targetkan 200 Lembaga Pendidikan Terkoneksi Akses Internet Gratis di Akhir Tahun

Berita Terbaru

Lainnya

Apel Pagi, Sekda Kota Bekasi Tegaskan ASN Netralitas !

Selasa, 8 Okt 2024 - 15:04 WIB