SD Intergal Luqman Al Hakim Cirebon Belajar Membatik

- Redaksi

Kamis, 24 Januari 2019 - 21:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ceria: Murid SD Intergal Luqman Al Hakim serius belajar membatik .

i

Ceria: Murid SD Intergal Luqman Al Hakim serius belajar membatik .

RJN, Cirebon– Di Galery Batik Trusmi Mahkota Cirebon Diawali dengan shalat dhuha berjamaah di masjid dengan khusu dan di tutup dengn doa kedua orang tua dan doa kebaikan dunia akhirat, setelah shalat dhuha kemudian semua murid bergegas ke kelas persiapan Outing Class (belajar di luar kelas) Murid SD Intergal Luqman al hakim Membatik di Galery batik Trusmi mahkota, Kamis, (24/1/2019).

Berangkat dengn menggunakan carter angutan kota, rombongan sampai di galeri batik, setelah itu anak-anak langsung menuju tempat Ruang Audio visual dipandu langsung oleh pengelola galery, dimulai dengan doa sebelum belajar di lanjutkan Murojaah anak-anak antusias mendengarkan dan melihat penjelasan dari pembimbing, mulai dari bahan dasar batik (kain katun) canting, malam (lilin), kompor dan wajan kecil untuk memanaskan malam (lilin), cara mbuat pola batik, pewarnaan sampai berupa kain batik yang siap di jadikan bahan pakaian.


Persiapan Outing Class (belajar di luar kelas) Murid SD Intergal Luqman al hakim Membatik di Galery batik Trusmi mahkota, Kamis, (24/1/2019).

Setelah membahas materi, anak-anak langsung mencoba/berlatih membatik, dengan kain yang sdh di sediakan oleh galeri, canting, lilin (malam), pada awalnya anak-anak masih grogi, pada akhirnya anak-anakpun bisa membatik, mengikuti pola yang sudah di sediakan galeri, ada sebagian anak-anak terkena lilin, ada sebagian lilin yang tumpa dan sebagainya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Alhmadulillah anak-anak antusias dan makin penasaran, setelah anak-anak membatik selanjutnya diperlihatkan juga untuk pewarnaan, mengenal batik cap, serta finising, batik siap di buat baju”. Ungkapnya Ustad Mistari Kepala SD IT Luqman Al Hakim
Tentu ini pengalaman yang menarik dan akan selalu di ingat di masa dewasa kelak, ” terangya.(ymd/rjn)

Follow WhatsApp Channel rakyatjabarnews.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Motif Pembunuhan Penagih Hutang di Bekasi Persoalan Asmara
Kecelakaan Beruntun di Ruas Tol Jagorawi, Jasa Marga Amankan Pengguna Jalan
Anggota DPRD Ahmadi Madonk Pemerintah Harus Pastikan Ketersediaan Gas LPG
Dinkes Kabupaten Bekasi Gelar Rakor 2025, Fokus Peningkatan Derajat Kesehatan Masyarakat
Rieke Diah Pitaloka : Pentingnya Data Berbasis Desa Dalam Mendukung Pembangunan Daerah Yang Lebih Terukur
Pemkab Bekasi Optimalkan Retribusi untuk Pacu Target PAD 2025
Misbahudin : DPRD Kota Bekasi Pastikan Pengecer LPG Bisa Berjualan
Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Bekasi Segel Sembilan Tempat Pembuangan Akhir Ilegal
Berita ini 114 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 5 Februari 2025 - 18:10 WIB

Motif Pembunuhan Penagih Hutang di Bekasi Persoalan Asmara

Rabu, 5 Februari 2025 - 09:19 WIB

Kecelakaan Beruntun di Ruas Tol Jagorawi, Jasa Marga Amankan Pengguna Jalan

Selasa, 4 Februari 2025 - 16:32 WIB

Anggota DPRD Ahmadi Madonk Pemerintah Harus Pastikan Ketersediaan Gas LPG

Selasa, 4 Februari 2025 - 16:26 WIB

Dinkes Kabupaten Bekasi Gelar Rakor 2025, Fokus Peningkatan Derajat Kesehatan Masyarakat

Selasa, 4 Februari 2025 - 15:21 WIB

Rieke Diah Pitaloka : Pentingnya Data Berbasis Desa Dalam Mendukung Pembangunan Daerah Yang Lebih Terukur

Berita Terbaru

Mau Copy Paste? Wani Piro