ACT Siap Siaga di Lombok untuk Evakuasi Korban Gempa 7 SR

- Redaktur

Minggu, 5 Agustus 2018 - 21:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Dok ACT

i

Foto: Dok ACT

RakyatJabarNews.com, Nasional– Gempa berkekuatan 7 skala richter (SR) menguncang Lombok Utara. Untuk mengantisipasi terjadinya gempa susulan, Tim Emergency Response ACT di Lombok sudah bersiaga untuk melakukan evakuasi.

“Laporan terkini hampir seluruh wilayah Lombok gelap total. Mati lampu. Gempa terasa sangat keras sekali. Kami menerima banyak laporan masuk tentang robohnya rumah-rumah warga,” ujar Koordinator Tim Emergency Response ACT Kusmayadi dalam keterangannya, Minggu (5/8/2018).

Sebelumnya juga dilaporkan, tsunami yang diawali gempa berkekuatan 7 SR itu telah menyentuh daratan. Ketinggian tsunami disebut di bawah setengah meter.

“Berdasarkan laporan BMKG telah ada tsunami dengan ketinggian tsunami yang masuk ke daratan 10 cm dan 13 cm,” kata Kepala Pusat Data Informasi dan Humas BNPB Sutopo Purwo Nugroho.

ACT Siaga di Lombok untuk Lakukan Evakuasi Korban Gempa 7 SR Foto: Dok ACT

Baca juga: Gempa di Lombok Terasa Sampai Gili Trawangan

Baca Juga :  BPJS Kesehatan Sambangi Sembilan Perguruan Tinggi

Namun peringatan itu kini telah dicabut. Hal itu disampaikan oleh Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) lewat akun Twitter resminya @infoBMKG pada Minggu (5/8/2018) pukul sekitar pukul 20.25 WIB. Akibat gempa kerusakan terjadi di sejumlah lokasi.

“Peringatan dini TSUNAMI yang disebabkan oleh gempa mag: 7.0, tanggal: 05-Aug-18 18:46:35 WIB, dinyatakan telah berakhir #BMKG,” demikian cuitan BMKG tersebut.(red/RJN)

Follow WhatsApp Channel rakyatjabarnews.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

20 Finalis UMKM Perempuan Berebut hadiah Modal Rp. 115 juta
Peringati Hari Pahlawan XL Axiata Gelar Donor Darah untuk Masyarakat Balikpapan
Resmi ! Prabowo-Gibran Jadi Presiden dan Wapres Periode 2024-2029
Kolaborasi XL Axiata dan Kemen PPPA, Program Unik Yang Membuka Peluang Baru Bagi Perempuan di Lapas
GIIAS Semarang 2024 Menampilkan Kendaraan Terbaru
Wuling Kumala Perintis di Makassar Resmi Beroperasi dengan Layanan Terpadu yang Modern
Diskon Hingga Rp 3 Juta, Liburan Mewah dengan Budget Ekonomis Bersama blu Travel Week
Mantap ! Pedayung Kabupaten Bekasi Hantarkan Jabar Raih Juara Umum Cabor Dayung PON 2024
Berita ini 10 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 29 November 2024 - 18:56 WIB

20 Finalis UMKM Perempuan Berebut hadiah Modal Rp. 115 juta

Selasa, 19 November 2024 - 20:11 WIB

Peringati Hari Pahlawan XL Axiata Gelar Donor Darah untuk Masyarakat Balikpapan

Minggu, 20 Oktober 2024 - 11:22 WIB

Resmi ! Prabowo-Gibran Jadi Presiden dan Wapres Periode 2024-2029

Senin, 14 Oktober 2024 - 20:42 WIB

Kolaborasi XL Axiata dan Kemen PPPA, Program Unik Yang Membuka Peluang Baru Bagi Perempuan di Lapas

Selasa, 1 Oktober 2024 - 17:50 WIB

GIIAS Semarang 2024 Menampilkan Kendaraan Terbaru

Berita Terbaru

Politisi PPP Saudara Mubakhi, sebagai anggota baru DPRD Kota Bekasi menggantikan H. Sholihin, yang akrab di sapa Gus Shol

Bekasi

Mubakhi Siap Bawa Marwah PPP di DPRD Kota Bekasi

Kamis, 5 Des 2024 - 16:37 WIB

Mau Copy Paste? Wani Piro