Launching Vomoz Boutique,Thifal Islami: Berbagi Dengan Anak Yatim Piatu

- Redaktur

Rabu, 5 September 2018 - 19:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Butik: Thifal Islami selaku pemilik Vomoz Boutique, dirinya bersama temannya, Stefani Yunita, dibukanya butik tersebut berawal dari dirinya yang menginginkan brand fashion sendiri, yang asli Cirebon.

i

Butik: Thifal Islami selaku pemilik Vomoz Boutique, dirinya bersama temannya, Stefani Yunita, dibukanya butik tersebut berawal dari dirinya yang menginginkan brand fashion sendiri, yang asli Cirebon.

RJN, Cirebon– Ada yang unik dalam soft launching Vomoz Boutique. Butik baru yang beralamat di Ruko CSB Mall, Jl. Cipto Mangunkusumo Kota Cirebon ini, me-launching-kannya dengan mengajak anak-anak yatim dari Rumah Zakat Kota Cirebon, Rabu (5/9/2018).

Anak-anak yatim tersebut tampak antusias ketika acara pemotongan pita, menikmati kue-kue dan makanan yang disajikan, sekaligus merasa penasaran dengan baju-baju yang dijual.

Menurut Thifal Islami selaku pemilik Vomoz Boutique, dirinya bersama temannya, Stefani Yunita, dibukanya butik tersebut berawal dari dirinya yang menginginkan brand fashion sendiri, yang asli Cirebon. Sehingga, Cirebon memiliki brand lokal yang diciptakan oleh orang asli Cirebon sendiri.

“Saat ini brand-brand lokal fashion di Cirebon masih sedikit. Karena itu, saya dan teman saya membuka butik ini,” jelas Thifal saat ditemui awak media usai launching, Rabu (5/9/2018).

Adapun nama Vomoz sendiri, diambil dari bahasa Spanyol, Famoso yang artinya terkenal. Sehingga, lanjut Thifal, dengan adanya brand ini, bisa menjadi terkenal dan go nasional.

Thifal mengaku, pangsa pasar barang-barang yang dijual di Vomoz Boutique adalah kaum remaja, yang menyukai fashion up to date atau terbaru. Adapun barang dijual di sini berupa atasan, bawahan, blazer, jumpsuit, outer, tas, dan aksesoris.

Baca Juga :  Hanya Rp. 50 Ribu, Tamu Bisa Nikmati All You Can Eat Package di HSC

“Ke depannya kita akan sediakan sepatu,” tuturnya.

Barang-barang yang dijual, lanjut Thifal, adalah barang-barang hasil desain dirinya dan Yunita, yang juga dibantu oleh desainer. Adapun tasnya masih diambil dari orang lain, namun dengan menggunakan brand Vomoz.

“Modelnya kita desain sendiri dan kreasi sendiri, dan kita sesuaikan dengan pangsa pasar dan musim,” pungkasnya.(gie/RJN)

Follow WhatsApp Channel rakyatjabarnews.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

XL Axiata Hadirkan Bundling eSIM Prepaid dengan Xiaomi 14T Series
Promo Perayaan HUT ke-28, XL Axiata Berikan Diskon Menarik dan Kejutan Spesial Untuk Pelanggan Setia
Isuzu Berhasil Mendapatkan Penghargaan INDI 4.0 Tahun 2024 Kategori Smart Factory
Belkote Paints Hadirkan Mobil Legendaris Garasi Drift di IMX 2024
Gunakan Area Lebih Luas, IMOS 2024 Hadir Lebih Semarak dan Lengkap
Melalui Program Gerakan Donasi Kuota XL Axiata Targetkan 200 Lembaga Pendidikan Terkoneksi Akses Internet Gratis di Akhir Tahun
GIIAS Semarang 2024 Menampilkan Kendaraan Terbaru
Wuling ABC Stories mendapat Tanda Kehormatan Atas Peran Mengakselerasi Penggunaan Mobil Listrik
Berita ini 9 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 10 Oktober 2024 - 14:27 WIB

XL Axiata Hadirkan Bundling eSIM Prepaid dengan Xiaomi 14T Series

Senin, 7 Oktober 2024 - 16:56 WIB

Promo Perayaan HUT ke-28, XL Axiata Berikan Diskon Menarik dan Kejutan Spesial Untuk Pelanggan Setia

Senin, 7 Oktober 2024 - 16:40 WIB

Isuzu Berhasil Mendapatkan Penghargaan INDI 4.0 Tahun 2024 Kategori Smart Factory

Minggu, 6 Oktober 2024 - 17:11 WIB

Belkote Paints Hadirkan Mobil Legendaris Garasi Drift di IMX 2024

Kamis, 3 Oktober 2024 - 14:15 WIB

Gunakan Area Lebih Luas, IMOS 2024 Hadir Lebih Semarak dan Lengkap

Berita Terbaru

Ketua Umum IKlALISA Dede Juhandi, S.E.,M.M menyampaikan bahwa Ruang Dialog Publik seperti ini harus di buka seluas-luasnya agar masyarakat mengetahui arah dan wajah kabupaten Bekasi 5 tahun kedepan.

Bekasi

IKALISA Gelar Dialog Kepala Daerah untuk 5 Tanun Kedepan

Senin, 14 Okt 2024 - 12:23 WIB