Pimpin Apel, Walikota Bekasi Pastikan PPPK Dilantik Bulan Juli

- Redaksi

Rabu, 9 April 2025 - 12:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Walikota Bekasi Tri Adhianto pimpin apel pagi dan halal bihalal bersama ASN di Plaza Pemerintah Kota Bekasi, pada Selasa 8 April 2025.

i

Walikota Bekasi Tri Adhianto pimpin apel pagi dan halal bihalal bersama ASN di Plaza Pemerintah Kota Bekasi, pada Selasa 8 April 2025.

Bekasi – Apel yang dirangkaikan kegiatan Halal Bihalal di lingkup Pemerintah Kota Bekasi pada pagi ini dihadiri oleh Wali Kota Bekasi, Tri Adhianto bersama Ketua TP PKK Kota Bekasi, Wiwiek Hargono serta Wakil Wali Kota Bekasi, Abdul Harris Bobihoe beserta Wakil Ketua TP PKK, Wury Handayani menjadi momen silaturahmi usai bulan suci Ramadhan.

Baca Juga :  Wah Warga Jabar, Fox Lite Hotel Majalaya Tawarkan Kemewahan dan Kenyamanan

Dalam momen Halal Bihalal ini, Wali Kota Bekasi ungkap kepastian terkait Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) untuk para Tenaga Kerja Kontrak (TKK) untuk tahap pertama, ia pastikan pada Bulan Juli Tahun 2025 akan dilantik untuk yang lolos.

Hal ini dipastikan karena Wali Kota Bekasi sudah bertemu dengan Kepala Badan Kepegawaian Negara, Prof. Zudan Arif.

“Kita pastikan pada Bulan Juli 2025 kecemasan para pegawai TKK akan segera dilantik sebagai PPPK, diharapkan bersabar dan segera mempersiapkan segala bentuk adminitrasi kepada BKPSDM Kota Bekasi agar tidak ada yang terlewat.” kata Tri.

Hal ini menjadi kelegaan bagi para TKK yang selama ini cemas menunggu kepastian pelantikan, diharapkan untuk para pegawai yang lolos dalam tahap pertama dipastikan untuk administrasi tidak ada yang terlewat dan menjadi tugas dari BKPSDM Kota Bekasi dalam memantau hal tersebut.Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bekasi dalam rangkaian juga saling Halal Bihalal bersama para peserta apel hari ini dengan ajang silaturahmi bersama untuk saling memaafkan.(*)

Baca Juga :  Anggota Komisi IV Berharap Vaksinasi Covid-19 di Kota Bekasi Berjalan Lancar

Follow WhatsApp Channel rakyatjabarnews.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Enam Siswa SD di Bekasi Dilarikan ke RS Usai Konsumsi Makanan Bergizi Gratis, Wali Kota Turun Tangan
Warga Bekasi Keluhkan Air PDAM Tak Mengalir Meski Rajin Bayar Tagihan
Tragedi Cinta Segitiga di Bekasi! Pria Tega Tikam Teman Sendiri hingga Tewas
Wali Kota Bekasi Lantik 385 PPPK Tahap II dan PNS Baru di Balai Patriot
Ustaz MR di Bekasi Ditangkap, Diduga Setubuhi Dua Anak di Bawah Umur
Pemkot Bekasi Evaluasi Program Makan Bergizi Gratis, Pastikan Aman dan Berkualitas
Sarapan Seru di Pinggir Kolam, Cuma Rp75 Ribu di Quest Prime Cikarang
Pesta Buku Gramedia di Bekasi, Harga Mulai Rp10 Ribu & Diskon 70%

Berita Terkait

Kamis, 2 Oktober 2025 - 18:38 WIB

Enam Siswa SD di Bekasi Dilarikan ke RS Usai Konsumsi Makanan Bergizi Gratis, Wali Kota Turun Tangan

Kamis, 2 Oktober 2025 - 18:05 WIB

Warga Bekasi Keluhkan Air PDAM Tak Mengalir Meski Rajin Bayar Tagihan

Rabu, 1 Oktober 2025 - 21:09 WIB

Tragedi Cinta Segitiga di Bekasi! Pria Tega Tikam Teman Sendiri hingga Tewas

Rabu, 1 Oktober 2025 - 18:09 WIB

Wali Kota Bekasi Lantik 385 PPPK Tahap II dan PNS Baru di Balai Patriot

Senin, 29 September 2025 - 15:03 WIB

Ustaz MR di Bekasi Ditangkap, Diduga Setubuhi Dua Anak di Bawah Umur

Berita Terbaru

Anda Kurang Beruntung !